WINDOWS ………………….7
Sejak saya mengenal computer, system opersi yang banyak digunakan adalah Microsoft Windows. Ini membuat saya hanya mengenal dia dan tidak mengenal Operating System yang lain.
Dibanding Windows XP sidsh tentu Windows 7 lebih unggul. Dalam desain maupun hal pendukung lainnya, karena Windows7 tidak banyak berubah dibelakang layar. Microsoft memfokuskan pengembangan pada pengalaman pemakaian OS itu sendiri dan bukan pada berbagai aspek teknis lain seperti keamanan dan stabilitas. Sebagian besar perubahan yang dikrmas Windows 7 berusaha untuk meningkatkan kemudahandan kenyamanan. Juga tidak lagi menampilkan ikon aplikasi kecil lengkap dengan nama aplikasi melainkan hanya ikon berukuran besar.
Daftar Jendela yang ditampilkan saat menempatkan tetikus diatas ikon aplikasi juga diganti dengan User Interface (UI) “ribbon” yang menampilkan thumbnail jendela yang terbuka secara menyamping. Secar keseluruhan fitur ini membuat Windows 7 tampi menarik.
Sepertinya Microsoft juga melakukan perubahan untuk meningkatkan kinerja dan stabilias Windows 7, seperti mengurangi waktu boot dengan mengaktifkan beberapa aplikasi secara parallel. Windows 7 terasa angat cepat dioperasikan.
Fitur pada Windows 7 memudahkan kita untuk dengan cepat membaca konten dalam satu jendela tanpa perlu berinteraksi dengan jendela tersebut. Menempatkan kursor di atas thumbnail jendela di Task Bar akan mengubah semua jendela yang terbuka menjadi transparan kecuali jendela ang dipilih. Selain dapat “mengintip” jendela aplikasi tertentu kita juga dapat mengintio desktop Windows.
Ketika kita melakukan klik kanan pada sebuah file media di Windows Explorer dan menggunakan Windows Media Player untuk memutarnya, WMP akan muncul dalam mode minimalis yang tidak mendominasi desktop. Kita juga bias memutar media pada preview pane Windows Explorer tanpa perlu meluncurkan WMP sama sekali.
Pengaturan Jendela otomatis, geser jendela mendekati tepi kanan atau kiri maka jendela tersebut akan langsung berubah ukuran menjadi setengah layar. Hal ini ditujukan untuk memudahkan kita menyusun dua jendela secara berdampingan.
Pada Winmdows 7, Microsoft menyediakan sebuah pemilih tems tema baru yang lebih baik dengan fitur preview dalam ukuran asli dan memungkinkan kita untuk menyimpan tema kustom hanya dengan beberapa klik.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar